Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis Siswa SD Negeri Sidomulyo 01 Melalui Media Pembelajaran Berbasis IT

Artikel Pendidikan

ajunaedi369
Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis Siswa SD Negeri Sidomulyo 01 Melalui Media Pembelajaran Berbasis IT
lustrasi Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis Siswa Melalui Media Pembelajaran Berbasis IT (Sumber Foto Yuswanto, S.Pd).

Oleh : Yuswanto, S.Pd
Guru SD Negeri Sidomulyo 01, Kec.Gunungwungkal, Kab. Pati

Perkembangan teknologi informasi telah membawa perubahan signifikan dalam dunia pendidikan. Salah satu inovasi yang paling menonjol adalah penggunaan media pembelajaran berbasis IT. Selain membuat proses belajar menjadi lebih menarik dan interaktif, media pembelajaran berbasis IT juga terbukti efektif dalam meningkatkan keterampilan berpikir kritis siswa.

Baca Juga :   Bahaya Judi Online, Kalah Bikin Penasaran, Menang Tetap Merasa Kurang