Tingkat Kepuasan Masyarakat terhadap Pemerintahan Jokowi Capai 75,6 Persen, Tertinggi dalam Periode Kedua

Politik

ajunaedi369
Tingkat Kepuasan Masyarakat terhadap Pemerintahan Jokowi Capai 75,6 Persen, Tertinggi dalam Periode Kedua
04. Ilustrasi Tingkat Kepuasan Masyarakat terhadap Pemerintahan Jokowi Capai 75,6 Persen, Tertinggi dalam Periode Kedua(Sumber Foto PinterPolitik.com).

ARIWARA.COM – PATI  Hasil survei yang dilakukan oleh Litbang Kompas menunjukkan bahwa tingkat kepuasan masyarakat terhadap pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) berada di angka 75,6 persen. Angka ini merupakan yang tertinggi dalam periode kedua kepemimpinan Jokowi.

Menurut Litbang Kompas, angka kepuasan ini naik 2,1 persen dari Desember 2023. Survei juga mencatat tren positif kepuasan publik terhadap Jokowi sejak Oktober tahun lalu.

Baca Juga :   Simak 5 Tips Aman Meninggalkan Rumah Saat Mudik Lebaran 2024